Popular Songs Lyric | Kumpulan Lirik Lagu - Lagu Populer, Terbaik, Masa Kini dan Nostalgia Sepanjang Masa

Lirik Lagu Ahmad Band - Distorsi


Maunya Selalu Memberantas Kemiskinan

Tapi Ada Yang Selalu Kuras Uang Rakyat

Ada Yang Sok Aksi Buka Mulut Protas Protes

Tapi Sayang Mulutnya Selalu Beraroma Alkohol


Reff :

Yang Muda Mabuk, Yang Tua Korup 2x

Korup Terus, Mabuk Terus

Jayalah Negeri Ini, Jayalah Negeri Ini

(Merdeka...!!)


Maunya Selalu Menegakkan Keadilan

Tapi Masih Saja Ada Sisa Hukum Rimba

Ada Yang Coba - Coba Sadarkan Penguasa

Tapi Sayang Yang Coba Sadarkan

Sadar Aja Nggak Pernah


Setiap Hari Mabuk....

Ngoceh Soal Politik

Setiap Hari Korup

Ngoceh Soal Krisis Ekonomi


Perut Kekenyangan Bahas Soal Kelaparan

Kapitalis Sejati Malah Ngomongin Soal Keadilan Sosial


Selalu Monopoli!

Ngoceh Soal Pemerataan

Setiap Hari Tucau

Ngoceh Soal Kebobrokan


- Lirik Lagu Distorsi - Ahmad Band | Ideologi Sikap Otak | 1998

- 150 Lagu Indonesia Terbaik versi majalah Rolling Stone Indonesia edisi #56 Desember 2009

Share:

Related Posts:

Saran / Usulan Untuk Ditambahkan

Nama

Email *

Pesan *

Kami tidak menyediakan link download audio maupun video (MP3, MP4, MPEG, MKV, dll.....)